• Strategi merek-merek juara di era Covid-19

  • MajalahSWA Sembada
  • VolumeXXXVI
  • Nomor Seri25
  • Tanggal Terbit21 Desember 2020
  • Tahun Terbit2020
  • Periode TerbitanDua Mingguan

#Nomor IndukLokasiStatus
Tidak ada data
Tanggal Artikel
05 Januari 2021Merek terbaik di masa tersulit
Pandemi Covid-19 meluluhlantakkan sendi-sendi perekonomian, yang memaksa kita memasuki dunia yang sama sekali baru. Kendati 2020 menjadi tahun tersulit bagi merek-merek dan pengelolanya, hasil IBBA menjadi secercah jawaban bahwa optimisme itu tetap ada, masih ada merek-merek terbaik yang teruji dan bernilai tinggi.
Halaman: 18
Array